4 Langkah Mengatasi PC/Komputer Sering Restat Saat Online

Hallo sahabat AhFa....
Selamat malam...
Artikel kali ini saya ingin berbagi pengalaman
Yang berkaitan dengan PC/Komputer

5 hari yang lalu, saya mengalami masalah dengan PC kesayangan saya
Yang dimana masalahnya itu adalah
Ketika saya mengaktifkan komputer dan saya mulai berselancar
di dunia maya, seketika itu komputer saya selalu mati tanpa peringatan/restat

Lalu setelah saya tanyakan kepada mbah Google terkait masalah ini,
ada satu artikel yang menjelaskan tentang masalah yang saya alami.
Kenapa saya bilang 1 artikel?
karena saya sudah membaca bolak balik dari hasil search mbah Google,
Juga dengan kata kunci yang sedikit saya bedakan,
Namun kebanyakan artikel menerangkan terlalu banyak gejala dan saya pikir masih meraba-raba dari masalah ini.

Dan pada akhirnya saya mencoba untuk mempraktekan langkah demi langkah yang di jelaskan,
Sampai akhirnya saya pun bisa dengan nyaman berselancar di dunia maya dan tanpa lagi merasakan
komputer saya sering restat atau mati tanpa peringatan,

Dan tau kan sahabat AhFa Masalahnya dimana?
Yaitu masalahnya di Setingan  window update PC saya :D
Sepele yah masalahnya, tapi ini sempat membuat saya pusing,
Dan pertama saya pikir ini masalahnya terjadi karna, PSU (Power Suplay) Yang Kurang daya, RAM yang kurang besar, karna saat itu sayamemakai ram yg kapasitasnya hanya 1GB, Dan ternyata bukan di RAM juga Masalahnya.
Apa mungkin Kipas pendingin saya yg kurang kencang :)
atau Prosesor saya...

Smua spekulasi itu muncul, namun yang saya ga habis pikir,
kok PC saya normal2 aja saat tidak terhubung ke internet.
ini lah yang jadi pertanyaan saya?
Kenapa PC?Komputer Saya Slalu Restat Saat Konek Ke Internet...?

Buat sahabat AhFa yang mungkin juga mengalami masalah serupa
dengan apa yang pernah saya alami.
Saya sarankan silakan sahabat AhFa untu masuk ke Menu Window kemudian Klik Control Panel
seperti pada gambar di bawah ini:

http://ahmadfatihnet.blogspot.co.id/2017/03/4-langkah-mengatasi-pckomputer-sering.html

Lalu langkah ke dua, sahabat AhFa Klik System and Security
Untuk lebih jelasnya silakan cek Gambar di bawah ini:


http://ahmadfatihnet.blogspot.co.id/2017/03/4-langkah-mengatasi-pckomputer-sering.html
Kemudian langkah ke tiga, sahabat AhFadisitu nanti aka melihat setingan Window Update
dan sahabat AhFa Klik Turn Automatic Updating On Off
Untuk lebih jelasnyua cek Gambar dibawah ini:


http://ahmadfatihnet.blogspot.co.id/2017/03/4-langkah-mengatasi-pckomputer-sering.html
Dan lankah yang terakhin adalah Sahabat AhFa harus merubah setingan nya
ke Never Check  For Update, Kemudian Klik OK untuk menyimpan setingan.
Untuk lebih jelasnya cek Gambar dubawah ini:

http://ahmadfatihnet.blogspot.co.id/2017/03/4-langkah-mengatasi-pckomputer-sering.html
Jadi kesimpulan nya adalah, jika setingan window updatenya berada di Donload Update
Seperti gambar di bawah ini:


http://ahmadfatihnet.blogspot.co.id/2017/03/4-langkah-mengatasi-pckomputer-sering.html

Maka, secara otomatis saat PC/Komputer saya online, akan mendownload file window updet nya dan komputer akan Restat dengan sendirinya tanpa pemberitahuan.

Solusi terakhir jika Langkah di atas sudh sahabat AhFa lakukan, namun PC nya masih tetap Restat,
Saya sarankan sahabat AhFa untuk memasang Software Anti Firus terbaru.
Karena bisa jadi PC sahabat AhFa terkena firus.
Untuk antifirusnya sahabat AhFa bisa Download DISINI.

Demikian tutorial dari saya, jika ada yang belum jelas silakan sahabat AhFA tanyakan di komentar di bawh artikel ini.
Dan mohon maaf jika ada salah kata dalam penyampaian saya :).


Belum ada Komentar untuk "4 Langkah Mengatasi PC/Komputer Sering Restat Saat Online"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel